
Bola.net - Bintang Manchester City Phil Foden meraih penghargaan Pemain Terbaik dari Asosiasi Pemain Profesional (PFA) 2023/2024.
Foden mendapat penghargaan tersebut setelah menunjukkan performa yang mengesankan untuk Manchester City pada musim lalu. Ia tampil sangat produktif untuk timnya.
Sepanjang musim lalu, Foden memainkan 53 pertandingan untuk Manchester City di semua kompetisi. Dia berhasil mengemas 27 gol dan 12 assist.
Tak hanya sekadar bikin gol, Foden juga membantu Manchester City meraih juara. Mereka memenangkan gelar Premier League.
Kalahkan Rekan Setim

Foden berhasil mengalahkan dua rekan setimnya di Manchester City dalam penghargaan ini. Mereka adalah Erling Haaland dan Rodri.
Haaland tampil tajam dengan mencetak 38 gol pada musim lalu. Haaland bahkan merupakan pemenang penghargaan ini pada edisi sebelumnya.
Selain Haaland dan Rodri, nama-nama top lain yang dikalahkan Foden dalam perebutan gelar PFA Player of the Year adalah Martin Odegaard, Cole Palmer, dan Ollie Watkins.
Cole Palmer Menangkan PFA Young Player of the Year

Sementara itu, Cole Palmer berhasil meraih gelar PFA Young Player of the Year 2023/2024.
Palmer memang tampil luar bisa pada musim debutnya bersama Chelsea. Palmer langsung menjadi mesin gol utama dengan mencetak 27 gol dan 15 assist.
Palmer memenangkan penghargaan ini dengan mengungguli dua rekan senegaranya Bukayo Saka dan Kobbie Mainoo. Bintang Manchester United Alejandro Garnacho juga masuk nominasi.
Sumber: PFA
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
CLBK Itu Nyata! Ilkay Gundogan Segera Balikan dengan Manchester City
Liga Inggris 21 Agustus 2024, 16:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR