Pemain asal Jerman itu menghabiskan paruh musim kedua di Inter Milan dengan status pinjaman selama enam bulan. Namun petualangan Podolski di Italia rupanya tidak berjalan sesuai rencana.
Podolski belakangan ini kerap dikaitkan dengan kepindahannya ke Werder Bremen dan Galatasaray. Namun ia bertekad untuk tetap bermain di Arsenal musim depan.
"Akan ada spekulasi tentang masa depan saya. Sepertinya saya akan kembali ke London. Tapi keadaan bisa berubah dalam beberapa minggu mendatang atau bahkan hitungan hari. Jika diperlukan, saya akan berada di Arsenal musim depan. Ini adalah klub besar dan saya pikir saya masih bisa membantu tim," kata Podolski kepada reporter.
"Saya masih muda, terlepas dari usia 30 sekarang. Saya masih ingin bermain sepak bola. Mari kita lihat apa yang akan terjadi. Saya tidak akan lenyap dari dunia sepakbola."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski Berharap Tetap Bertahan di Arsenal Musim Depan
Liga Inggris 8 Juni 2015, 23:30
-
Walcott: Wenger Percaya Pada Saya
Liga Inggris 8 Juni 2015, 22:46
-
Rosicky Semakin Frustrasi di Arsenal
Liga Inggris 8 Juni 2015, 21:50
-
Arsenal Diklaim Masih Kekurangan Sosok Leader
Liga Inggris 8 Juni 2015, 19:20
-
Arsenal Tertarik Datangkan Zlatan Ibrahimovic
Liga Inggris 8 Juni 2015, 19:07
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR