Pernyataan stiker timnas Jerman ini didukung oleh Arsene Wenger. Pelatih asal Prancis ini disinyalir telah memiliki pengganti untuk striker utamanya tersebut. Kualitas yang dimiliki Podolski, Olivier Giroud serta Santi Cazorla dirasakan lebih dari cukup untuk mengisi lubang yang ditinggalkan Van Persie.
RVP memang lah pencetak gol terbanyak Liga Premier di musim lalu. Meski begitu, Podolski tetap yakin, bahwa The Gunners tetap akan bisa mendapatkan trofi meski tanpa bantuan pemain asal Belanda tersebut.
"Liga Premier memiliki lima atau enam tim yang berpeluang memenangkan gelar - dan kami adalah satu dari mereka. Kami benar-benar ingin memenangkan trofi," tandas Podolski.
Penyerang 27 tahun ini juga mengungkapkan bahwa dirinya akan bermain sebaik mungkin untuk membantu timnya meraih gelar. Mencetak gol dan memberikan asis akan dijadikan modal utama Podolski untuk mewujudkan keinginannya tersebut.
"Saya harap bisa mencetak banyak gol dan memberikan asis guna membantu klub untuk memenangkan Liga Premier," tambahnya.
[initial]
LIGA INGGRIS - United Dapatkan Van Persie (s360/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski: Tanpa RVP, Arsenal Tetap Kompetitif
Liga Inggris 16 Agustus 2012, 09:30
-
Friendly: Spanyol Menang Tipis Lawan Peringkat 138 Dunia
Piala Dunia 16 Agustus 2012, 06:38
-
Cazorla: Bersiaplah Menikmati Pesta Sepakbola
Piala Dunia 15 Agustus 2012, 09:30
-
Arsenal Incar Isco, The New Fabregas
Liga Inggris 14 Agustus 2012, 01:39
-
Wenger: Arsenal Pesaing Serius Trofi Liga Premier
Liga Inggris 13 Agustus 2012, 23:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR