Belum lama ini, klub yang ditangani oleh Manuel Pellegrini tersebut dikaitkan dengan winger berusia 25 tahun milik Bayer Leverkusen, Karim Bellarabi, sebagaimana dilaporkan oleh Hamburger Morgenpost.
Sebelumnya, The Citizens sempat disebut ingin mendaratkan Paul Pogba, Kevin de Bruyne, dan Raheem Sterling di musim panas ini. Namun demikian, belakangan muncul kabar yang mengatakan bahwa klub mungkin akan gagal dalam usaha mereka tersebut.
Bellarabi sendiri mampu tampil cukup bagus di Bundesliga musim lalu. Ia tampil sebanyak 33 kali dan membuat 12 gol untuk Leverkusen. City disebut siap menggaji yang bersangkutan dengan nilai mencapai tujuh juta euro per musim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Milan Tersaji di Drama Perburuan Jovetic
Liga Inggris 2 Juli 2015, 14:59
-
Agen De Bruyne Beri Angin Segar untuk City
Liga Inggris 2 Juli 2015, 12:29
-
Pogba Direbut Barca, City Fokus De Bruyne
Liga Inggris 2 Juli 2015, 10:07
-
Pogba Gagal, City Lirik Karim Bellarabi
Liga Inggris 2 Juli 2015, 09:24
-
Pellegrini Kagumi Kinerja Sergio Ramos
Liga Spanyol 2 Juli 2015, 07:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR