
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Paul Pogba menaruh harapan besar kepada dua striker setan Merah, Romelu Lukaku dan Marcus Rashford. Pogba berharap kedua pemain ini bisa menjadi sosok pembeda bagi setan merah musim depan dengan mencetak banyak gol.
Pada tur pra musim MU di Amerika kali ini, Jose Mourinho mengandalkan Rashford dan Lukaku untuk mengisi posisi ujung tombak. Kedua pemain ini biasanya dimainkan bergantian, dan terkadang mereka dimainkan bersama seperti yang terjadi tadi pagi.
Selama tur pra musim ini kedua striker United itu tampil apik. Mereka berdua mencetak gol kemenangan MU saat berhadapan dengan Manchester City tadi pagi, di mana keduanya sudah mengoleksi 5 gol di tur pra musim ini.
Selebrasi Gol Romelu Lukaku
Pogba sendiri berharap kedua striker ini bisa melanjutkan performa apik mereka begitu musim dimulai. "Musim lalu kami melewatkan begitu banyak kesempatan," buka Pogba di website resmi MU.
"Kami butuh untuk mencetak banyak gol. Ketika kami memiliki peluang, kami harus bisa membunuh jalannya pertandingan."
"Kemenangan 1-0 dan meraih tiga poin sangat penting di Premier League dan kami semua tahu akan hal itu. Jadi kami harus mulai mencetak gol. Kami sudah melakukan itu hari ini dan kami harus menjaga mentalitas ini." tutup jebolan akademi MU tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Harapkan Lukaku dan Rashford Jadi Pembeda Musim Depan
Liga Inggris 21 Juli 2017, 18:00
-
Mainkan Skema 4 Bek, Ini Penjelasan Mourinho
Liga Inggris 21 Juli 2017, 17:30
-
Mourinho Puas Dengan Periode Pra-Musim MU
Liga Inggris 21 Juli 2017, 17:01
-
Mourinho Minta MU Percepat Proses Transfer
Liga Inggris 21 Juli 2017, 17:00
-
Pogba: Mkhitaryan Pemain Cerdas
Liga Inggris 21 Juli 2017, 16:30
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR