Pogba melihat bahwa situasi United tak banyak berubah selama empat tahun ditinggalkannya. Markas latihan United di Carrington masih persis seperti yang ada di ingatannya.
"Tak ada kata yang bisa saya ucapkan, jujur saja. Saya telah kembali ke Carrington. Rasanya seperti pulang ke rumah sendiri," terang Pogba kepada MUTV.
Pogba menambahkan bahwa kepergiannya selama empat tahun itu terasa seperti liburan panjang. Ia senang karena sekarang sudah pulang dan bertemu orang-orang yang dulu dikenalnya.
"Saya seperti baru pulang dari liburan, rasanya seperti itu. Saya sudah pulang dan saya senang bisa bertemu dengan semua orang. Ini adalah orang-orang yang sama seperti dulu. Rasanya sungguh hebat, jujur saja." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dianggap Terbaik, PSG Tak Mau Lepas Matuidi ke Juventus
Liga Eropa Lain 11 Agustus 2016, 22:05
-
Gonzalo Higuain Dihujat Karena Gemuk
Liga Italia 11 Agustus 2016, 18:35
-
Butuh Tambahan Striker, Conte Pertimbangkan Zaza
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 14:33
-
Pindah Ke Juve, Pjaca Ingin Serap Banyak Ilmu
Liga Italia 11 Agustus 2016, 11:41
-
Pjaca: Posisi Saya? Semua Terserah Pelatih
Liga Italia 11 Agustus 2016, 11:39
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR