Bola.net - Peringkat 10 Chelsea akan main tandang melawan peringkat 18 Burnley pada pekan ke-7 Premier League 2020/21, Sabtu (31/10/2020). Pertandingan di Turf Moor ini bisa dinikmati melalui live streaming di Mola TV.
Chelsea sejauh ini hanya mengumpulkan sembilan poin dari enam pertandingan (M2 S3 K1). Sementara itu, Burnley belum meraih kemenangan dan saat ini terdampar di zona merah dengan satu poin dari lima laga (M0 S1 K4).
Pekan lalu, Burnley kalah 0-1 menjamu Tottenham, sedangkan Chelsea bermain imbang 0-0 di markas Manchester United. Setelah itu, Chelsea menang besar di Liga Champions tengah pekan kemarin. Pasukan Frank Lampard menumbangkan tuan rumah FC Krasnodar 4-0 melalui gol-gol Callum Hudson-Odoi, Timo Werner (penalti), Hakim Ziyech, dan Christian Pulisic.
Kemenangan tandang atas Krasnodar itu bisa menjadi pelecut motivasi bagi The Blues untuk coba meraih poin penuh di Turf Moor.
Perkiraan Susunan Pemain
LINE-UP | Here is how the Clarets line-up against Tottenham this evening. ⬇️@premierleague | @eToro #BURTOT
— Burnley FC (@BurnleyOfficial) October 26, 2020
Burnley (4-4-2): Pope; Taylor, Tarkowski, Long, Lowton; McNeil, Brownhill, Westwood, Gudmundsson; Barnes, Wood.
Pelatih: Sean Dyche.
Info skuad: Cork (cedera), Bardsley (tanda tanya), Mee (sangat meragukan), Pieters (meragukan).
Chelsea (4-2-3-1): Mendy; Chilwell, Zouma, Silva, James; Kante, Jorginho; Pulisic, Havertz, Mount; Werner.
Pelatih: Frank Lampard.
Info skuad: Gilmour (cedera), Kepa (meragukan).
Head-to-Head dan Performa
#LiveBolanet FT: Burnley 2-4 Chelsea (86' Rodriguez, 89' McNeil ; 21'45'56' Pulisic, 58' Willian) | Possessions: 37%-63% | Shots: 13-16 | Tackles: 15-12
— Bola (@Bolanet) October 26, 2019
Hattrick Pulisic Turut Antar The Blues Kalahkan Burnley pic.twitter.com/EYLqPUlQ1k
Head-to-Head (Premier League)
- Pertemuan: 12
- Burnley menang: 1
- Gol Burnley: 12
- Imbang: 3
- Chelsea menang: 8
- Gol Chelsea: 30.
5 Pertemuan Terakhir
- 11-01-2020 Chelsea 3-0 Burnley (EPL)
- 26-10-2019 Burnley 2-4 Chelsea (EPL)
- 23-04-2019 Chelsea 2-2 Burnley (EPL)
- 28-10-2018 Burnley 0-4 Chelsea (EPL)
- 20-04-2018 Burnley 1-2 Chelsea (EPL).
5 Laga Terakhir Burnley
- 27-09-20 Burnley 0-1 Southampton (EPL)
- 01-10-20 Burnley 0-3 City (Carabao Cup)
- 04-10-20 Newcastle 3-1 Burnley (EPL)
- 19-10-20 West Brom 0-0 Burnley (EPL)
- 27-10-20 Burnley 0-1 Tottenham (EPL).
5 Laga Terakhir Chelsea
- 03-10-20 Chelsea 4-0 Palace (EPL)
- 17-10-20 Chelsea 3-3 Southampton (EPL)
- 21-10-20 Chelsea 0-0 Sevilla (UCL)
- 24-10-20 MU 0-0 Chelsea (EPL)
- 29-10-20 Krasnodar 0-4 Chelsea (UCL).
Statistik dan Prediksi Skor
Three clean sheets in a row for Edouard Mendy! 👏 pic.twitter.com/i41IfggE6W
— Chelsea FC (@ChelseaFC) October 29, 2020
Burnley kalah 5 kali dalam 6 laga terakhirnya di Premier League.
Burnley selalu kalah dengan margin 1 gol dalam 3 laga kandang terakhirnya di Premier League.
Chelsea tak terkalahkan dalam 8 laga terakhirnya di semua kompetisi (M3 S5 K0).
Chelsea selalu clean sheet, tak kebobolan, dalam 3 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Chelsea memenangi 5 dari 6 laga tandang terakhirnya melawan Burnley di semua kompetisi (M5 S1 K0).
Chelsea selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 laga terakhirnya melawan Burnley di Premier League.
Prediksi skor akhir: Burnley 0-2 Chelsea.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Kabar Baik Buat Chelsea, Thiago Silva Bisa Tampil Lawan Burnley
- Lampard Bela Jorginho Soal Penaltinya yang Gagal Lawan Krasnodar
- Lionel Messi atau Cristiano Ronaldo, Mana yang Jadi Favorit Frank Lampard?
- Lampard Isyaratkan Jorginho Bisa tak Ambil Penalti Lagi Usai Lawan Krasnodar
- Chelsea Menang Telak di Rusia, Netizen: Wajar, Lawannya Saja Tim Kroco
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Deportivo Alaves vs Barcelona 1 November 2020
Liga Spanyol 30 Oktober 2020, 16:06
-
Prediksi Liverpool vs West Ham 1 November 2020
Liga Inggris 30 Oktober 2020, 16:05
-
Prediksi Inter Milan vs Parma 1 November 2020
Liga Italia 30 Oktober 2020, 16:04
-
Prediksi Burnley vs Chelsea 31 Oktober 2020
Liga Inggris 30 Oktober 2020, 16:03
-
Prediksi Real Madrid vs Huesca 31 Oktober 2020
Liga Spanyol 30 Oktober 2020, 16:02
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR