Bola.net - - Mantan striker timnas Inggris Michael Owen memberikan prediksinya mengenai pertandingan antara Arsenal melawan Chelsea. Menurutnya, Chelsea bakal meraih kemenangan di markas Arsenal.
Arsenal akan menerima kunjungan Chelsea dalam lanjutan Premier League di Emirates Stadium, Minggu (20/01) dini hari WIB. Mereka bertekad bangkit setelah pekan lalu menelan kekalahan dari West Ham.
The Gunners saat ini tertinggal enam poin dari Chelsea yang menghuni peringkat keempat. Hal itu membuat peluang tim asuhan Unai Emery untuk finis di zona Liga Champions menjadi diragukan.
Arsenal sendiri memang sedang mengalami periode yang sulit selama satu bulan terakhir. Mereka hanya meraih tujuh poin dari enam pertandingan terakhir mereka di Premier League.
Prediksi Owen
Sementara itu, Chelsea meraup 12 poin dari 18 yang tersedia dan masih bisa mempertahankan posisi mereka di empat besar. Owen pun memberikan dukungan kepada Chelsea untuk mengalahkan Arsenal.
"Arsenal baru menang satu dari 14 pertandingan liga terakhir mereka melawan Chelsea, meski perlu dicatat bahwa The Gunners punya rekor kandang yang bagus di Premier League di derby London - tidak terkalahkan dalam 12 pertandingan terakhir mereka di Emirates," kata Owen kepada BetVictor.
“Kiper The Gunners Bernd Leno hanya meraih satu clean sheet dalam 15 starter pertamanya di Premier League.
“Saya akan terkejut jika tuan rumah bisa menahan rival London utara mereka karena The Blues sudah memenangkan tiga pertandingan tandang terakhir mereka di Premier League. Jimat Chelsea Eden Hazard mungkin akan menjadi pembedanya.”
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sarri Akui Masih Belum Bisa Selesaikan Masa Depan Hudson-Odoi
Liga Inggris 19 Januari 2019, 19:00
-
Prediksi Owen, Chelsea Bakal Permalukan Arsenal
Liga Inggris 19 Januari 2019, 18:30
-
Keown Terkejut Chelsea Bakal Lepas Hudson-Odoi
Liga Inggris 19 Januari 2019, 18:00
-
Eks Liverpool Ini Dukung Arsenal Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 19 Januari 2019, 17:30
-
Chelsea yang Sekarang Ternyata Tak Jauh Berbeda dari Musim Lalu
Liga Inggris 19 Januari 2019, 14:30
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR