Laga ini merupakan laga yang penting bagi Jurgen Klopp, karena laga ini bisa menjadi pembuka karir yang manis di Liverpool. Hal ini dikarenakan jika memenangkan laga ini, Klopp selangkah lebih dekat untuk mempersembahkan Trofi pertamanya untuk The Reds di musim perdananya. Untuk itu ia akan memastikan laga ini berakhir dengan kemenangan bagi Philippe Coutinho dkk.
Namun tuan rumah dipastikan tidak akan membiarkan Liverpool dengan mudah memenangkan laga ini. Hal ini dikarenakan kubu The Potters sudah lama sekali tidak merasakan partai final Capital One Cup. Terakhir kali Stoke berada di partai final Capital One Cup pada tahun 1972, dimana mereka sukses mengangkat trofi Piala Liga (Nama sebelumnya Capital One Cup) untuk pertama dan terakhir kalinya dalam sejarah.
Bertandang ke Brittania Stadium, tim besutan Jurgen Klopp ini berada dalam kondisi yang tidak optimal. Badai cedera parah menimpa tim yang berbasis di Merseyside tersebut sehingga memaksa 9 pemainnya harus absen dalam laga tersebut. Dari 9 nama tersebut ada beberapa pilar utama The Reds yang absen seperti Daniel Sturridge, James Milner, Martin Skrtel, dan sang kapten Jordan Henderson.
Akibat dari badai cedera tersebut Klopp tidak punya banyak opsi untuk diturunkan pada hari Rabu nanti. Kemungkinan besar susunan pemain yang akan diturunkan tidak jauh berbeda dari tim yang turun saat melawan West Ham akhir pekan lalu. Christian Benteke masih menjadi juru gedor utama The Reds, yang nantinya akan disokong oleh Philippe Coutinho, Roberto Firmino dan Adam Lallana yang masuk menggantikan Jordon Ibe.
Tuan rumah sendiri sebenarnya tidak memiliki masalah cedera yang serius. Tercatat hanya Shay Given, Marc Muniesa dan Stephen Ireland yang mengalami masalah cedera. Selain itu Mark Hughes tidak bisa memainkan Geoff Cameron setelah yang bersangkutan mendapat kartu merah pada laga kontra Bromwich Albion pada akhir pekan kemarin.
Klopp harus memberikan perhatian ekstra kepada tiga gelandang serang Stoke City yang tampil beringas pada musim ini. Kombinasi dari Marco Aranutovic, Ibrahim Affelay, dan Xherdan Shaqiri sukses membuat beberapa raksasa Premier League seperti duo Manchester Bertekuk lutut di bawah panji The Potters.
Untuk melihat perkiraan susunan pemain, Statistik kedua tim serta Prediksi Skor silahkan tekan tombol di bawah ini. (bola/dub)
Perkiraan Susunan Pemain

Liverpool (4-2-3-1) : Mignolet; Moreno, Sakho, Toure, Clyne; Leiva, Can; Coutinho, Firmino, Lallana; Benteke
Statistik Kedua Tim

09-08-2015 Stoke City 0 - 1 Liverpool (Premier League)
24-05-2015 Stoke City 6 - 1 Liverpool (Premier League)
29-11-2014 Liverpool 1 - 0 Stoke City (Premier League)
12-01-2014 Stoke City 3 - 5 Liverpool (Premier League)
17-08-2013 Liverpool 1 - 0 Stoke City (Premier League)
Lima Pertandingan Terakhir Stoke City (S-K-M-M-K)
12-12-2015 West Ham United 0 - 0 Stoke City (Premier League)
19-12-2015 Stoke City 1 - 2 Crystal Palace (Premier League)
26-12-2015 Stoke City 2 - 0 Manchester United (Premier League)
28-12-2015 Everton 3 - 4 Stoke City (Premier League)
02-01-2016 West Bromwich A. 2 - 1 Stoke City (Premier League)
Lima Pertandingan Terakhir Liverpool (S-K-M-M-K)
13-12-2015 Liverpool 2 - 2 West Bromwich A. (Premier League)
20-12-2015 Watford 3 - 0 Liverpool (Premier League)
26-12-2015 Liverpool 1 - 0 Leicester City (Premier League)
30-12-2015 Sunderland 0 - 1 Liverpool (Premier League)
02-01-2016 West Ham United 2 - 0 Liverpool (Premier League)
Prediksi Skor

Badai cedera yang tengah menimpa Liverpool membuat mereka tidak berada dalam posisi yang baik saat bertandang ke Brittania Stadium pada pertengahan pekan nanti. Belum lagi dengan performa dahsyat yang ditunjukan trio gelandang Stoke City membuat kans Liverpool untuk membawa pulang angka dari Brittania Stadium sedikit sulit.
Bolanet memprediksi laga ini menjadi milik Stoke City dengan skor akhir 2-1. Bagaimana prediksi anda Bolaneters? Sampaikan prediksi anda pada kolom komentar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Stoke City vs Liverpool 6 Januari 2016
Liga Inggris 4 Januari 2016, 17:16
-
Prediksi Watford vs Manchester City 3 Januari 2016
Liga Inggris 2 Januari 2016, 07:30
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 3 Januari 2016
Liga Inggris 1 Januari 2016, 15:48
-
Prediksi Espanyol vs Barcelona 2 Januari 2016
Liga Spanyol 1 Januari 2016, 08:40
-
Prediksi Arsenal vs Newcastle 2 Januari 2016
Liga Inggris 31 Desember 2015, 19:14
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR