
Melawat ke Stadium of Light yang terkenal cukup angker, The Blues butuh tiga poin untuk menjaga posisi mereka tetap dalam perburuan gelar juara musim ini. Namun Benitez tak bakal bisa menurunkan beberapa pilarnya.
John Obi Mikel akan memulai sanksi tiga laganya menyusul kasus rasisme dengan wasit Mark Clattenburg, sementara kapten John Terry dan gelandang elegan Frank Lampard pun masih belum bisa beraksi. Demikian pula dengan penyerang muda Daniel Sturridge yang masih memulihkan diri dari cedera hamstring.
Di kubu tuan rumah, penyerang The Black Cats, Steven Fletcher sempat mengalami cedera ringan pada laga terakhir lawan Norwich namun ia kemungkinan sudah fit untuk menghadapi Chelsea. Bek John O’Shea mulai pulih dan bisa saja menghuni bangku cadangan. Sedangkan Wes Brown dan Lee Cattermole masih masuk daftar cedera panjang.
PERKIRAAN PEMAIN KEDUA TIM
Sunderland (4-3-1-1):
Mignolet; Bardsley, Kilgallon, Cueller, Rose; Larsson, Gardner, Johnson, McClean; Sessegnon; Fletcher
Chelsea (4-2-3-1):
Cech; Ivanovic, Cahill, Luiz, Cole; Ramires, Romeu; Mata, Oscar, Hazard; Torres (bola/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Spanish Connections Menangkan Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2012, 23:57
-
Tersingkir di Liga Champions, Chelsea Kehilangan Banyak Uang
Liga Inggris 8 Desember 2012, 19:00
-
Data dan Fakta EPL Matchday 16: Sunderland vs Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2012, 13:00
-
Preview: Sunderland vs Chelsea, Buru 3 Poin Perdana
Liga Inggris 8 Desember 2012, 12:00
-
Mata: Chelsea Rindukan Sosok Drogba
Liga Inggris 8 Desember 2012, 04:48
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR