Bola.net - - Raksasa asal Prancis, , dikabarkan siap menggelontorkan dana hingga 50 juta Pounds demi mendatangkan gelandang muda , Dele Alli.
Alli gabung Tottenham pada musim lalu. Di musim perdananya, ia ternyata bisa langsung tune-in dengan rekan-rekan barunya dan langsung jadi pemain andalan Mauricio Pochettino.
Di pentas Premier League, ia bisa menyumbangkan 10 gol plus sembilan assist. Di akhir musim ia pun diganjar penghargaan PFA Young Player of the Year. Tak cuma itu, berkat penampilannya yang keren tersebut kubu Spurs tak ragu untuk memberikannya kontrak baru.
Ia diberi kontrak baru berdurasi enam tahun pada September lalu. Namun menurut laporan dari The Mirror, hal itu tak menghalangi PSG untuk berusaha merekrutnya.
Media tersebut menjelaskan bahwa pihak PSG sudah cukup lama memantau sepak terjang gelandang asli Inggris tersebut. Mereka pun terkesan dengan apa yang mereka lihat dari gelandang berusia 20 tahun itu musim lalu.
Kini mereka akan memulai proses menggoda Spurs agar mau melepasnya dengan iming-iming uang sekitar 50 juta Pounds. Sementara itu, mereka juga akan menggoda sang pemain dengan menawarkan gaji yang jauh lebih tinggi ketimbang yang didapatnya saat ini. Alli sendiri saat ini menerima bayaran sekitar 60 ribu Pounds per pekan.
Gosip Transfer Lainnya:
- Atletico Frustrasi dengan Sikap Griezmann
- Ivanovic Ingin Buktikan Diri di Hadapan Conte
- Wenger Sebut Arsenal Lebih Besar dari Sanchez dan Ozil
- Enrique Ternyata Pernah Tolak Manchester United
- Tahun Depan, Griezmann Jadi Prioritas Bayern
- Mourinho Ngotot Ingin Datangkan Payet
- MU Khawatir Tak Bisa Lepas Darmian Bulan Depan
- PSG Saingi Arsenal dan Chelsea untuk Rodriguez
- Bos Everton Angkat Bicara Soal Depay dan Schneiderlin
- MU Terdepan Dalam Perburuan De Vrij
- Barca Berhenti Kejar Lichtsteiner
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luiz Tegaskan Dirinya Pemain Yang Lebih Baik Sekarang
Liga Inggris 9 Desember 2016, 20:01
-
PSG Rela Bayar Mahal Demi Alli
Liga Inggris 9 Desember 2016, 17:30
-
PSG Saingi Arsenal dan Chelsea untuk Rodriguez
Liga Inggris 9 Desember 2016, 08:00
-
West Ham Ingin Datangkan Jese Rodriguez
Liga Inggris 8 Desember 2016, 08:25
-
Collymore Sarankan Klopp Pertahankan Sakho
Liga Inggris 7 Desember 2016, 19:25
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR