
Setelah bermain tanpa gol di leg pertama di kandang Wigan, QPR kebobolan dulu melalui James Perch di menit 9.
QPR berhasil menyamakan skor setelah Charlie Austin sukses mengeksekusi penalti menit 72, skor 1-1 tak berubah sampai 90 menit dan karena tak menganut sistem gol kandang-tandang, pertandingan pun dilanjutkan ke babak tambahan alias extra time.
Akhirnya gol kedua Charlie Austin menit 96 memastikan QPR berada di final play off.
Derby County sudah menunggu QPR di final play off setelah menghempaskan Brighton and Hove Albion dengan agregat 6-2.
Final akan dimainkan di Wembley pada tanggal 24 Mei mendatang, pemenangnya berhak menemani Leicester City dan Burnley yang sudah lebih dulu meraih tiket promosi ke Premier League 2014-15 sebagai juara dan runner-up Championship Division 2013-14. (sky/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Redam Rumor Manchester United
Liga Inggris 13 Mei 2014, 23:54
-
Liga Inggris 13 Mei 2014, 23:31

-
Liverpool Kalahkan MU Dalam Perburuan Carvalho?
Liga Inggris 13 Mei 2014, 23:12
-
Perpanjang Kontrak, Terry Berterima Kasih Pada Fans dan Mourinho
Liga Inggris 13 Mei 2014, 23:11
-
Keane: Giggs Belum Siap Jadi Pelatih Manchester United
Liga Inggris 13 Mei 2014, 22:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR