Bola.net - - Klub Serie A, AC Milan tengah mempertimbangkan opsi baru untuk lini serang mereka pada musim panas ini. Rossonerri dikabarkan akan mencoba mendatangkan Radamel Falcao dari AS Monaco sebelum bursa transfer ditutup.
Posisi striker merupakan salah satu prioritas belanja Gennaro Gattuso pada musim panas ini. Musim lalu dua dari striker mereka, Nikola Kalinic dan Andre Silva tidak berkontribusi besar pada lini serang mereka sehingga Gattuso ingin membeli penyerang baru pada musim panas ini.
Sejauh ini ada beberapa nama besar yang dikaitkan dengan AC Milan. Sebut saja Alvaro Morata dari Chelsea dan Gonzalo Higuain dari .
Namun dilansir dari Sky Sports, AC Milan tengah mempertimbangkan opsi lain. Mereka kabarnya akan mencoba mendatangkan Radamel Falcao dari AC Milan.
Keuangan Sulit

Seperti yang sudah diketahui AC Milan tengah mengalami masalah finansial. Neraca keuangan mereka tidak seimbang sehingga mereka mendapatkan sanksi FFP pada musim panas ini.
Juventus dan Chelsea selaku pemilik Higuain dan Morata kabarnya meminta dana tunai untuk striker mereka. Dengan harga merkea yang selangit, AC Milan dipastikan tidak bisa mengejar kedua striker tersebut.
Opsi Menjanjikan

AS Monaco sendiri kabarnya bersedia bernegosiasi dengan AC MIlan untuk transfer Falcao. Mereka kabarnya tidak mengharuskan Rossonerri untuk membayar sang striker dengan dana tunai.
Laporan itu mengklaim bahwa Monaco tertarik untuk mendatangkan striker Milan, Andre Silva. Untuk itu mereka siap melakukan proses barter kedua striker itu pada musim panas ini.
Penyerang Mematikan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Madrid Tertarik Datangkan Franck Kessie dari Milan
Liga Italia 28 Juli 2018, 22:00
-
Pato Dukung Leonardo Kembali ke Milan
Liga Italia 28 Juli 2018, 21:20
-
Agen: Milan Inginkan Kjaer Musim Lalu
Liga Spanyol 28 Juli 2018, 20:49
-
Sokratis Akui Banyak Belajar Dari Maldini, Nesta dan Thiago Silva
Liga Inggris 28 Juli 2018, 17:02
-
Radamel Falcao Kembali Masuk Radar AC Milan
Liga Inggris 28 Juli 2018, 12:31
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR