
Sejak didatangkan dari Benfica seharga 25 juta poundsterling musim lalu, penampilan Luiz di lini belakang The Blues kerap mendapat kritikan. Pasalnya insting membantu penyerangan sering membuat pertahanan Chelsea terlihat kosong.
Dan kedatangan Benitez sejak beberapa bulan silam jelas membawa perubahan. Salah satunya adalah transformasi posisi pemain asal Brasil tersebut ke lini tengah. Debut sebagai gelandang pun dilakoninya pada ajang Piala Dunia antarklub.
Peran baru di lini tengah rupanya berhasil dijalani Luiz dengan baik. Kreativitasnya kian berkembang sebagai penyuplai bola, kemudian kemampuan duel sebagai defender membuatnya berpotensi menjadi midfielder dengan kemampuan komplit.
Menyaksikan performa tersebut, Benitez jelas senang karena misinya mulai tercapai. Ia pun mengaku siap memberi tempat reguler bagi Luiz di lini tengah, di mana ia tidak banyak menghabiskan tenaga selama pertandingan.
"Kami akan menganalisa hal ini dengan seksama. Mungkin, jika ia bisa tampil lebih tenang, ia bisa bermain pada laga-laga berikutnya di posisi ini, karena akan lebih mudah baginya menghemat tenaga sebagai gelandang," terang Benitez. (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Premier League Terkadang Bisa Menjadi Gila'
Liga Inggris 27 Desember 2012, 13:48
-
Agen Serahkan Masa Depan Villa ke Barca
Liga Spanyol 27 Desember 2012, 13:08
-
Rafa Beri Garansi Tempat Reguler Luiz di Lini Tengah
Liga Inggris 27 Desember 2012, 12:29
-
Napoli Tolak Tawaran €55 Juta Untuk Cavani
Liga Italia 27 Desember 2012, 07:25
-
Benitez: Rotasi Adalah Kunci Sukses Chelsea
Liga Inggris 27 Desember 2012, 04:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR