Clarke tak mau memberi tuduhan kepada siapa pun, terutama Ramires yang banyak dituduh melakukan diving. Ia tak peduli dengan apa yang dilakukan Ramires.
Yang menjadi pikiran Clarke adalah hasil akhir yang diperoleh timnya. Ia menganggap West Brom harusnya mendapatkan hasil akhir fantastis saat bertandang ke Stamford Bridge itu.
"Anda bisa memberi label apa pun kepada Ramires. Saya tak terlalu peduli kepadanya. Yang jadi perhatian harusnya adalah wasit yang bertugas membuat keputusan tepat. Kami harusnya mendapatkan hasil fantastis malam ini. Pada akhirnya kami hanya mendapat hasil bagus," sesalnya.
West Brom memang seperti memiliki semangat ekstra ketika menghadapi tim-tim besar. Mereka sudah mengalahkan Manchester United dan menahan imbang Arsenal musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tembus Big Four, Pochettino Minta Soton Buang Arogansi
Liga Inggris 10 November 2013, 22:45
-
Clarke Sebut Pendukung Chelsea Pengaruhi Keputusan Wasit
Liga Inggris 10 November 2013, 21:46
-
Ramires: Saya Tidak Pernah Diving!
Liga Inggris 10 November 2013, 16:28
-
ANALISIS: Chelsea 2-2 West Brom, Ramires Krusial dan Kontroversial
Editorial 10 November 2013, 14:13
-
Suka Pamer, David Luiz Bakal Didepak Chelsea?
Liga Inggris 10 November 2013, 10:51
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR