Bola.net - - Gelandang , Aaron Ramsey, mengklaim bahwa ia dan rekan setimnya amat percaya diri menjelang pertandingan derby London Utara melawan akhir pekan ini, karena mereka tengah dalam performa positif.
Tim asuhan Arsene Wenger tak terkalahkan di 15 pertandingan terakhir di semua kompetisi, dan mereka terakhir kali menang atas Ludogorets di Sofia kemarin, sekaligus memastikan diri masuk ke babak 16 besar Liga Champions.
Tottenham juga tidak terkalahkan di 10 laga terakhir mereka di Premier League dan tengah duduk di peringkat lima klasemen, tertinggal tiga angka di belakang Arsenal.
"Belakangan ini kami tengah dalam performa yang bagus, jadi kami ingin mempertahankan itu, hal ini membuat kami ada di posisi yang bagus menjelang derby," tutur Ramsey pada The Guardian.
"Tottenham selalu menjadi tim yang menyulitkan di beberapa musim terakhir, mereka tidak terkalahkan di liga musim ini, namun kami tahu apa yang akan terjadi. Tergantung kami bagaimana mengalahkan mereka. Kami akan bermain di kandang dan kami sangat percaya diri bisa meraih kemenangan."
Ramsey sendiri baru saja pulih dari cedera hamstring yang membuatnya absen selama kurang lebih enam pekan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berbatov Akui Ronaldo Sebagai Salah Satu Rekan Terbaiknya
Liga Inggris 3 November 2016, 22:02
-
Vidic Bek Paling Tangguh Yang Dihadapi Berbatov
Liga Inggris 3 November 2016, 21:32
-
Berbatov: Rooney Salah Satu Rekan Duet Terbaik Saya
Liga Inggris 3 November 2016, 21:10
-
Henderson dan Lallana Doakan Ings Cepat Pulih
Liga Inggris 3 November 2016, 20:19
-
Wenger: Cazorla Masih Meragukan
Liga Inggris 3 November 2016, 19:22
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR