Bos asal Portugal sudah sering dikabarkan akan menangani Setan Merah di akhir musim, dan disebutkan kedua belah pihak sudah mengikat perjanjian pra-kontrak.
Namun mengingat hingga kini United masih belum mengambil langkah apapun untuk meresmikan kedatangan Mourinho, Madrid dikabarkan siap menawarkan satu lagi kesempatan pada sang manajer di Bernabeu, andai mereka gagal masuk semifinal Liga Champions, menurut The Mirror.
Madrid menelan kekalahan 0-2 dari Wolfsburg di leg pertama perempat final kemarin, dan ini kabarnya membuat Florentino Perez amat kecewa dengan kinerja Zinedine Zidane.
Pasalnya, sebelum itu sang manajer sempat mendapat pujian luar biasa usai membuat timnya menang 2-1 atas Barcelona di Camp Nou. Dan kini, posisi sang legenda Prancis di klub kembali terancam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Wolfsburg, Zidane Fokus ke Eibar
Liga Spanyol 8 April 2016, 23:25
-
Madrid Tak Punya Rencana Cadangkan Ronaldo
Liga Spanyol 8 April 2016, 23:20
-
Lawan Eibar, Madrid Belum Tentu Mainkan Isco dan James
Liga Spanyol 8 April 2016, 21:46
-
Zidane: James Harus Banyak Belajar
Liga Spanyol 8 April 2016, 21:41
-
Del Piero: Neymar Akan Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 8 April 2016, 14:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR