De Gea merupakan kiper yang diincar Madrid selama bursa transfer kemarin. Namun setelah gagal karena terdapat kesalahan teknis, MU kabarnya akan memberikan perpanjangan kontrak pada kiper yang musim lalu dinobatkan sebagai pemain terbaik MU.
Florentino Perez sebagai orang nomor satu di Real Madrid pun harus menerima kenyataan yang ada saat ini, bahwa setelah gagal, sulit bagi El Real untuk memboyongnya ke Santiago Bernabeu.
"Dia berada di sana (Manchester United) dan kami memiliki tiga kiper yang bagus," tutur Perez seperti dilansir Manchester Evening News.
"Kami memang tidak menyuruhnya untuk memperpanjang kontrak. Dia akan melakukan yang terbaik untuk karirnya. Sulit baginya jika tidak melakukan apa-apa dalam waktu setahun," terangnya.
Kontrak De Gea dengan MU akan berakhir pada akhir musim depan. Sebelumnya, kiper asal Spanyol ini dikabarkan sempat menolak menerima perpanjangan kontrak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Kroos Raih Penghargaan Gelandang Terbaik 2014 IFFHS
Liga Spanyol 10 September 2015, 23:05 -
Agen De Gea Menuju Carrington untuk Temui Bos MU
Liga Inggris 10 September 2015, 22:33 -
Perez: Real Madrid Tak Mungkin Dapatkan De Gea Gratisan
Liga Spanyol 10 September 2015, 22:08 -
Pique Salahkan Rivalitas Barca-Madrid
Liga Spanyol 10 September 2015, 22:00 -
Real Madrid Yakin De Gea Bakal Perpanjang Kontrak di MU
Liga Inggris 10 September 2015, 21:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR