Pemain Argentina itu menunjukkan penampilan terbaiknya di beberapa pekan belakangan. Redknapp menilai hal tersebut telah berhasil meroketkan City ke posisi runner-up klasemen, tepat di bawah Chelsea.
"Aguero adalah pemain yang luar biasa, dengan brace yang ia cetak ke gawang Sunderland, ia mampu mencetak 14 gol atau sama dengan striker Chelsea, Diego Costa. Ia melepaskan tekanan dari orang lain," tulis Redknapp di Sky Sports.
"Memiliki seseorang yang bisa mencetak gol sebanyak itu akan membuat perbedaan yang besar dan saya percaya siapa pun yang mampu mempertahankan penampilannya, Aguero atau Costa, akan mendapat medali bersama timnya akhir musim ini," pungkasnya. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Everton Tim Yang Sangat Kuat
Liga Inggris 5 Desember 2014, 23:27
-
Kompany Berpeluang Tampil Lawan Roma
Liga Champions 5 Desember 2014, 23:00
-
Jovetic dan David Silva Out Kontra Everton
Liga Inggris 5 Desember 2014, 22:38
-
Zabaleta Berharap Aguero Tetap Dahsyat Sampai Akhir Musim
Liga Inggris 5 Desember 2014, 22:11
-
Zabaleta Pantang Remehkan Pemain Everton
Liga Inggris 5 Desember 2014, 21:39
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR