Bola.net - - Harry Redknapp mengklaim bahwa ia lebih senang menangani Sergio Aguero ketimbang Diego Costa di timnya.
dan Manchester City akan saling berhadapan akhir pekan ini dan kedua striker akan saling memanaskan pertandingan di Etihad.
Namun Redknapp mengatakan bahwa pemain Argentina akan menjadi keunggulan tersendiri bagi tim asuhan Josep Guardiola.
"Costa sudah amat sempurna musim ini, namun jika saya hanya bisa membeli satu striker, maka itu adalah Aguero. Dia mungkin akan lebih sering cedera, namun dia sedikit tidak terlalu agresif ketimbang Costa," tutur Redknapp di Evening Standard.
"Aguero adalah striker yang fantastis. Setiap tahun rasio golnya luar biasa dan ia membuat perbedaan dan sekali lagi untuk City ketika mereka tidak bermain bagus. Dia bisa memberikan keunggulan pada City akhir pekan ini."
Redknapp juga mengaku tidak terlalu yakin dengan rekor impresif Chelsea musim ini.
"Melawan Tottenham pekan lalu, mereka kalah permainan selama 40 menit. Tim manapun bisa menang lima atau enam kali beruntun dan akan dianggap bagus. Hasil bagus di luar kandang akan membuat mereka dari sekadar tim bagus, menjadi tim yang benar-benar mampu dianggap untuk menjadi juara."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Sayangkan Chelsea Pernah Lepas De Bruyne
Liga Inggris 2 Desember 2016, 22:06
-
Eks Liverpool Ini Puji Kebangkitan Costa dan Hazard
Liga Inggris 2 Desember 2016, 19:41
-
Courtois Masih Tak Mau Bicara Gelar Juara
Liga Inggris 2 Desember 2016, 17:08
-
Courtois Bicara Momen Kebangkitan Chelsea dan Formasi 3-4-3
Liga Inggris 2 Desember 2016, 15:52
-
Courtois Ungkap Rahasia Bagaimana Conte Ubah Chelsea
Liga Inggris 2 Desember 2016, 15:45
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR