
Akhir pekan ini, The Blues akan menjamu Stoke di Stamford Bridge. Kemenangan akan semakin membuat tim asuhan Jose Mourinho itu dekat ke target juara mereka.
Dan melawan Stoke, dikatakan Redknapp, tak ada pilihan lain bagi The Blues selain bermain baik bila ingin meraih tiga poin.
"Chelsea harus bekerja sangat keras saat melawan Stoke di pertemuan pertama di mana mereka menang 2-0. Dan mereka harus melakukan hal yang sama akhir pekan ini," tandasnya.
Untuk diketahui, di pertemuan kedua tim sebelumnya di Britannia Stadium, The Blues menang dua gol tanpa balas berkat gol John Terry dan Cesc Fabregas.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool Larang Sterling Gabung Chelsea
Liga Inggris 3 April 2015, 21:22
-
Hadapi Stoke, Mourinho Tetap Mainkan Hazard
Liga Inggris 3 April 2015, 21:12
-
Ini Alasan Chelsea Beri Terry Kontrak Baru Sebelum Musim Berakhir
Liga Inggris 3 April 2015, 20:10
-
Mourinho: Manchester United Masih Dalam Perebutan Gelar
Liga Inggris 3 April 2015, 19:14
-
Mourinho Sebut Diego Costa Siap Main Lawan Stoke
Liga Inggris 3 April 2015, 19:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR