
Gagal menyepakati kontrak baru, nama Lampard masuk daftar pemain yang dilepas The Blues dan kini berstatus free agent. Redknapp yang membesarkan Lampard di West Ham tahu betul kemampuannya sehingga ia berani mengklaim Chelsea telah membuat kekeliruan dengan 'membuang' sang top skorer sepanjang masa.
"Jika saya manajer Chelsea, saya akan mempertahankannya untuk satu tahun lagi, itu jelas. Ia masih bernilai laksana emas di sini. Eksekusi set piece-nya masih yang terbaik di kompetisi ini," tegas eks manajer Tottenham itu sebagaimana dikutip Goal.
Redknapp menegaskan tak bakal merayu Lampard menuju Loftus Road, namun ia siap menampungnya andai sang keponakan tak mau menganggur. "Jika ia pergi ke New York dan musim mereka belum mulai sampai Maret, Anda tak pernah tahu. Jika ia butuh enam bulan untuk diisi, mungkin ia bisa pertimbangkan QPR," imbuhnya setengah bercanda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa Sudah Lolos Tes Medis di Chelsea?
Liga Inggris 4 Juni 2014, 23:13
-
PSG Siap Tawar 75 Juta Euro, Ini Kata Ayah Eden Hazard
Liga Inggris 4 Juni 2014, 19:00
-
Inilah Harapan Ballack Untuk Andre Schurrle Musim Depan
Liga Inggris 4 Juni 2014, 18:11
-
The Blues Memory: Frank Lampard
Open Play 4 Juni 2014, 17:09
-
Liga Italia 4 Juni 2014, 16:36

LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR