Bola.net - - Harry Redknapp percaya bahwa merekrut kapten , John Terry, akan bisa membantu Manchester City atau Arsenal memenangkan liga.
Terry belakangan ini kesulitan mendapatkan kesempatan bermain di tim utama asuhan Antonio Conte, dengan hanya bermain lima kali di liga.
Selain memang mengalami cedera, sang pemain juga sulit masuk dalam skema tiga bek sang manajer, yang sudah membantu timnya mencatat 11 kemenangan beruntun di liga dan hanya kemasukan dua gol selama periode tersebut.
Namun demikian, Redknapp mengatakan di talkSPORT: "Anda ingin juara liga? Maka anda harus beli John Terry, mainkan dia selama semusim. Mainkan dia dengan Stones. Dia akan belajar banyak darinya, tentu saja."
Redknapp lantas membandingkan situasi Terry dengan Frank Lampard, yang sempat membela Manchester City usai pergi dari Chelsea.
"Dengar, Manchester City pernah merekrut Lampard, dia adalah legenda di Chelsea. Saya akan mengambil Terry, kapanpun. Selama semusim. Dia akan fantastis untuk mereka."
"Arsenal juga bisa melakukannya, dia bisa membuat Arsenal memenangkan liga, dia bisa memenangkan liga untuk siapapun. Tottenham tidak membutuhkannya, mereka punya bek tengah yang bagus. Namun lain halnya dengan Arsenal, City, dan United. Dia adalah seorang pemimpin, dia mampu membaca permainan, seorang pemenang, dan juga kapten."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Sulit bagi MU Mengejar Chelsea Musim Ini
Liga Inggris 22 Desember 2016, 23:44
-
Conte Sedih Akan Kehilangan Asisten Pelatihnya di Chelsea
Liga Inggris 22 Desember 2016, 23:31
-
Chelsea Incar Youngster Barcelona
Liga Inggris 22 Desember 2016, 23:20
-
Bisa Apa Chelsea Tanpa Kante dan Costa?
Liga Inggris 22 Desember 2016, 21:44
-
Chelsea Harus Bersabar Pada Batshuayi
Liga Inggris 22 Desember 2016, 21:12
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR