John Terry baru saja resmi memperpanjang satu tahun kontrak di Stamford Bridge. Kepastian ini sekaligus memastikan rumor yang sebelumnya berkembang tentang masa depan pemain 35 tahun tersebut.
Meski memperpanjang kontrak, banyak yang memprediksi Terry tak akan bermain banyak bersama Antonio Conte. Namun menurut Redknapp, hal itu tak boleh terjadi karena Terry sangat berpengaruh dalam mental pemain The Blues.
"John Terry layak mendapatkan satu tahun lagi di Chelsea, tapi saya berharap dia tak hanya menjadi pemain pelengkap bila dia mendapatkan sedikit bagian dalam permainan Antonio Conte," ujarnya.
"Saat dia bermain, dia seorang pemimpin. Dia berbicara dengan orang lain dan mengorganisasi mereka. Dia yang mengingatkan pemain tanggung jawab mereka dan membuat semua pemain fokus," sambungnya.
"Itu semacam pengaruh yang sangat berharga, tapi Chelsea akan kehilangan itu bila dia 'dipinggirkan', saya masih ingin melihat dia berteriak karena dia bisa menginspirasi orang lain," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Bisa Manfaatkan Pengalaman John Terry
Liga Inggris 20 Mei 2016, 22:42
-
Cakar Mata Diego Costa, Ini Penjelasan Dembele
Liga Inggris 20 Mei 2016, 15:33
-
Wilmots: Hazard Akan Bungkam Pengkritik Di Euro 2016
Piala Eropa 20 Mei 2016, 09:47
-
'Belgia Berharap Pada Tuah Hazard di Euro 2016'
Piala Eropa 20 Mei 2016, 09:45
-
Chelsea, Real Madrid, Barca dan PSG, Klub Impian Lucas Lima
Liga Inggris 20 Mei 2016, 09:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR