Bola.net - - Jamie Redknapp menganggap Anthony Martial sebagai pembeda saat Manchester United mengalahkan dalam lanjutan Premier League, Sabtu malam.
Setan Merah berhasil mengalahkan Spurs dengan skor tipis 1-0 di Old Trafford. Masuk dari bangku cadangan, Martial menjadi pahlawan kemenangan United setelah mencetak gol pada menit 81.
Dengan demikian, pemain Prancis itu sudah mengemas empat gol dalam sembilan pertandingan di Premier League. Mantan gelandang Liverpool Redknapp memberikan pujian kepada Martial setelah berhasil mengamankan tiga poin untuk Setan Merah.
"Martial adalah pembeda," kata Redknapp kepada Sky Sports.
"Dia adalah pemain yang mempengaruhi permainan. Dia harus berpikir bagaimana dia di bangku cadangan bisa mencetak banyak gol.
"Dia adalah talenta sejati. Dia masuk ke daerah di mana dia bisa mencetak gol."
Tambahan tiga poin ini membuat tim asuhan Jose Mourinho tetap berada di posisi runner up dengan koleksi 23 poin dari 10 pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Level De Gea Dinilai Setingkat di Atas Courtois
Liga Inggris 29 Oktober 2017, 21:20
-
Neville: Kesempatan Juara MU Lebih Baik Sekarang
Liga Inggris 29 Oktober 2017, 20:01
-
Martial Diklaim Punya Kemampuan Jadi Pemain Terbaik Dunia
Liga Inggris 29 Oktober 2017, 18:47
-
Neville Tuding Martial Cuma Keluarkan 85% Kemampuannya
Liga Inggris 29 Oktober 2017, 18:06
-
Mourinho dan Arti Isyarat Tutup Mulut di Laga Kontra Tottenham
Liga Inggris 29 Oktober 2017, 16:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR