Bola.net - - Mantan manajer Tottenham Harry Redknapp tidak terlalu yakin jika Alvaro Morata bisa beradaptasi dengan kerasnya kompetisi Premier League apabila bergabung dengan pada musim panas.
Antonio Conte sudah memikirkan untuk menambah kekuatan timnya sebagai persiapan untuk menghadapi musim depan. Morata dikabarkan menjadi salah satu incaran The Blues pada musim panas ini.
Conte ingin meningkatkan kekuatan lini depannya guna bertarung di Liga Champions musim depan. Conte sendiri sudah sangat mengenal pemain Real Madrid itu karena keduanya pernah bekerja sama di Juventus dan sang striker sedang dikaitkan dengan Chelsea belakangan ini.
Namun, manajer Birmingham City itu tidak cukup yakin jika Morata bakal menjadi pembelian Chelsea yang bagus di bursa transfer musim panas.
"Alvaro Morata adalah striker lainnya yang telah dikaitkan dengan Chelsea dan dia adalah pemain top namun catatan cederanya akan membuat Anda bertanya-tanya apakah dia bisa mengatasi tuntutan sepakbola Inggris, bermain setiap tiga hari," tutur Redknapp kepada Evening Standard.
Chelsea sendiri berpeluang menutup musim ini dengan dua gelar karena akan menghadapi Arsenal di final FA Cup yang bertempat di Wembley pekan depan.
Baca Juga:
- Redknapp Terkejut Chelsea Bersedia Tebus Lukaku 100 Juta Pounds
- Owen Yakin Chelsea Bisa Menang Mudah Lawan Sunderland
- Conte Isyaratkan Cahill Bisa Jadi Kapten Chelsea Musim Depan
- Conte Nilai Terry Bisa Jadi Manajer Yang Bagus
- Pertahankan Conte Sama Pentingnya Dengan Pertahankan Hazard
- Conte: Chelsea Akan Selalu Jadi Rumah Terry
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Prioritaskan Transfer Sanchez
Liga Inggris 20 Mei 2017, 23:10
-
Conte Akui Berjudi dengan 3-4-3 di Chelsea
Liga Inggris 20 Mei 2017, 23:00
-
Conte Puas Adaptasi Chelsea Berjalan Mulus
Liga Inggris 20 Mei 2017, 22:40
-
Conte Mengaku Kesepian di Chelsea
Liga Inggris 20 Mei 2017, 22:20
-
Redknapp: Arsenal Tak Akan Jual Sanchez ke Chelsea
Liga Inggris 20 Mei 2017, 18:00
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR