Sebelumnya santer dikabarkan bahwa The Reds sudah menyepakati besaran nilai transfer yang diajukan Nerrazurri, yakni sekitar 11.7 juta poundsterling.
Kesepakatan kedua belah pihak kabarnya akan segera diumumkan secara resmi dalam beberapa hari ke depan, menjelang berakhirnya bursa transfer musim dingin ini.
Kendati Rodgers mengakui adanya kontak antara kedua kubu, namun ia tampak belum bisa memastikan persetujuan yang dicapai, sebelum adanya pengumuman resmi dari klub.
"Sudah ada pembicaraan di antara kedua klub, tetapi hanya sebatas itu. Jadi, belum ada lagi yang bisa saya laporkan," terang Rodgers singkat.
Pada bursa transfer Januari ini, Liverpool memang dituntut untuk menambah pemain guna memperkokoh skuadnya. Di awal bulan, mereka sudah mendatangkan Daniel Sturridge ke Anfield dan telah mencetak tiga gol sejauh ini. (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Buat Tawaran Untuk Butland
Liga Inggris 29 Januari 2013, 18:45
-
Walcott Sebut Arsenal Butuh Konsistensi
Liga Inggris 29 Januari 2013, 17:22
-
Jumpa Arsenal, Rodgers Minta Liverpool Lebih Lapar
Liga Inggris 29 Januari 2013, 16:35
-
Rodgers Akui Adanya Negosiasi Coutinho
Liga Inggris 29 Januari 2013, 14:10
-
Walcott Yakin Arsenal Bakal Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 29 Januari 2013, 12:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR