Liverpool saat ini berada di peringkat 5 klasemen sementara EPL dengan koleksi poin sebanyak 51 angka. Mereka terpaut lima poin dari Manchester United yang ada di posisi empat klasemen.
Liverpool masih memiliki sisa 10 laga untuk dimainkan di sisa musim ini, termasuk saat melawan Swansea City, Selasa (17/03) dini hari nanti. Rodgers pun mengatakan, The Reds wajib memenangkan sekitar delapan di antara 10 laga tersebut agar bisa menggenggam tiket ke Liga Champions musim depan.
"Kami memiliki 30 poin untuk diraih di akhir musim ini. Jadi, saya menghitung kami butuh sekitar 23 poin lagi," ujar Rodgers seperti dilansir Daily Mail.
"Kami sudah memenangkan sembilan dari 11 laga di bulan Januari dan Februari. Laga-laga itu sungguh menakjubkan. Namun sekarang kami wajib fokus ke dalam 10 laga terakhir ini. Semua laga itu sangat berpengaruh. Kami harus bermain secara agresif dan sekarang kami bisa sukses di 10 laga terakhir itu. Saya tahu para pemain sudah fokus pada hal tersebut," seru Rodgers. [initial]
Baca Juga:
- 'Lawan Liverpool, United Harus Main Seperti Lawan Spurs'
- Allen: Liverpool Bakal Semakin Perkasa
- Rodgers Tak Akan Mainkan Gerrard Lawan Swansea
- 'Man United Akan Kalahkan Liverpool Dalam Perburuan Empat Besar'
- Liverpool Terdepan Dalam Perburuan Depay
- Carragher Lempar Pujian Sekaligus Sindiran Pada Mourinho
- Rodgers: Liverpool Kini Sudah Fresh Lagi
- Sturridge Tak Peduli Kalah Bersaing Dengan Kane
- Tolak Liverpool, Danny Ings Lebih Pilih Man United?
- Sturridge: Gerrard Adalah Legenda Hidup
- Data dan Fakta Premier League: Swansea vs Liverpool
- Preview & Prediksi Premier League: Swansea vs Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Liverpool Butuh 23 Poin Agar Masuk UCL
Liga Inggris 16 Maret 2015, 22:36 -
Tak Terpakai, Ben Amos Bertekad Tinggalkan MU
Liga Inggris 16 Maret 2015, 22:35 -
Blind: Man United Punya Sembilan Laga Final
Liga Inggris 16 Maret 2015, 22:00 -
Wayne Rooney dan 12 Selebrasi Terbaik Premier League
Editorial 16 Maret 2015, 21:41 -
Sukses Kalahkan Man United, Ozil Optimis Singkirkan Monaco
Liga Champions 16 Maret 2015, 20:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR