Menegaskan pentingnya bisa kembali tampil bagus, Brendan Rodgers pun menyambut kesuksesan tersebut. Ia menganggap timnya menunjukkan performa yang meyakinkan.
"Kami tampil meyakinkan. Kami harus mempertahankan intensitas dan kerja keras itu. Tadi adalah penampilan yang hebat menghadapi tim yang sangat bagus." katanya pada BBC Sport.
Dalam mengevaluasi jalannya pertandingan, ada momen yang membuat Rodgers merasa cukup frustasi.
"Saya rasa kami mendominasi sebagian besar pertandingan. Kami memberi gol yang buruk pada lawan dan kedudukan berubah jadi 2-1 dan mereka hampir mencetak gol kedua setelahnya jadi hal itu membuat frustasi.
"Terlepas dari momen tersebut kinerja tim luar biasa dan kami sangat bergairah saat maju menyerang." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henderson Berharap Liverpool Lanjutkan Tren Kemenangan di Tahun Baru
Liga Inggris 30 Desember 2014, 22:52
-
Diincar Liverpool, Perin Tegaskan Bertahan di Italia
Liga Italia 30 Desember 2014, 22:40
-
Henderson Senang Beri Kontribusi Kemenangan Liverpool
Liga Inggris 30 Desember 2014, 22:40
-
West Brom Bantah Rumor Berahino ke Liverpool
Liga Champions 30 Desember 2014, 22:16
-
Rodgers Sebut Liverpool Mulai Membaik Sejak Jumpa MU
Liga Inggris 30 Desember 2014, 17:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR