Bola.net - Steven Gerrard dipastikan sudah tidak akan berseragam Liverpool lagi musim depan. Brendan Rodgers pun mengaku tak mungkin menemukan orang seperti Gerrard.
Gelandang Liverpool yang sudah 17 tahun bersama tim senior ini masih memiliki kesempatan laga satu kali lagi musim ini. Namun acara perpisahan sudah digelar ketika The Reds saat menjamu Crystal Palace di Anfield akhir pekan kemarin.
Tanpa kehadiran Gerrard musim depan, hal itu diakui sangat sulit bagi Liverpool. Di bursa transfer, Rodgers tak yakin bisa mendapatkan penggantinya.
"Saya tidak mengira akan ada orang yang datang ke klub ini yang bisa memberikan seperti apa yang diberikan (Gerrard) sepanjang waktu," kata Brendan Rodgers di laman Talk Sport.
"Kami akan mencari cara pada musim panas, dan itu adalah tantangan kami," tegas Rodgers. [initial]
(ts/shd)
Gelandang Liverpool yang sudah 17 tahun bersama tim senior ini masih memiliki kesempatan laga satu kali lagi musim ini. Namun acara perpisahan sudah digelar ketika The Reds saat menjamu Crystal Palace di Anfield akhir pekan kemarin.
Tanpa kehadiran Gerrard musim depan, hal itu diakui sangat sulit bagi Liverpool. Di bursa transfer, Rodgers tak yakin bisa mendapatkan penggantinya.
"Saya tidak mengira akan ada orang yang datang ke klub ini yang bisa memberikan seperti apa yang diberikan (Gerrard) sepanjang waktu," kata Brendan Rodgers di laman Talk Sport.
"Kami akan mencari cara pada musim panas, dan itu adalah tantangan kami," tegas Rodgers. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool dan Arsenal Berebut 'The Next Pogba'
Liga Inggris 18 Mei 2015, 22:25 -
Valdes Bahagia Dengan Debutnya di MU
Liga Inggris 18 Mei 2015, 22:01 -
Hamann Sarankan Wenger Belanja Kiper ke Jerman
Liga Inggris 18 Mei 2015, 21:56 -
Jarang Dimainkan, Valdes Bahagia di MU
Liga Inggris 18 Mei 2015, 21:40 -
Hamann Anggap Arsenal Tak Punya Kiper Top
Liga Inggris 18 Mei 2015, 21:36
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR