Liverpool merasakan sendiri kejutan itu saat mereka yang diunggulkan justru kalah dari Chelsea di Anfield. Akibat kekalahan tersebut, favorit juara pindah ke tangan Manchester City.
Namun menurut Rodgers, dirinya memprediksi bahwa di sisa musim ini akan ada lagi 'kejutan' yang muncul. Salah satunya, menurut Rodgers, adalah saat City mengunjungi kandang Everton akhir pekan ini.
"Saya juga percaya. Everton adalah klub besar dan telah bermain sangat bagus musim ini. Mereka berjuang untuk posisi Liga Champions," ujar Rodgers saat ditanya tentang kemungkinan adanya kejutan akhir pekan ini.
"Manchester City telah merasakan sulitnya lawan Everton beberapa musim terakhir. Tapi bagi kami, kami akan fokus pada diri sendiri dan tak menggantungkan pada siapa pun," tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Negredo Punya Mimpi Bermain di Piala Dunia
Piala Dunia 2 Mei 2014, 23:26
-
Rodgers Yakin Akan Ada 'Kejutan' Lagi Hingga Akhir Musim
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:49
-
Pellegrini: Everton Bukan Lawan Mudah
Liga Inggris 2 Mei 2014, 21:33
-
Preview: Everton vs Man City, Mantap di Jalur Juara
Liga Inggris 2 Mei 2014, 15:42
-
CEO Man City Peringatkan MU Soal Gaya Kepelatihan Van Gaal
Liga Inggris 2 Mei 2014, 15:28
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR