
Bola.net - Manchester United dijegal oleh Tottenham dengan skor 3-4 dalam laga perempat final Carabao Cup 2024/2025 yang digelar di Tottenham Hotspur Stadium, Jumat (20/12/2024) dini hari WIB.
Pertandingan EFL Cup ini berjalan sangat menarik. Apalagi kiper Tottenham Fraser Forster melakukan blunder yang membuat Man United bisa memperkecil ketertinggalannya.
Gol-gol Tottenham dicetak Dominic Solanke (brace), Dejan Kulusevski, dan Son Heung-min. Sementara gol Manchester United dipersembahkan Joshua Zirkzee, Amad Diallo, dan Jonny Evans.
Dengan demikian MU tersingkir dari Carabao Cup ini. Sementara Tottenham berhak melaju ke babak semifinal.
Netizen fans MU pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Spurs sedekah 2 gol ke MU?
skor asli spur emyu itu 4 - 1 , dua gol lagi kasian 🤣🤣🤣
— Prayudha F. Pawaka🐦 (@Prayudha_13) December 20, 2024
Saran untuk pemain MU
woi emyu lu kalo gabisa main bola, MAIN CONGKLAK AJA MAIN CONGKLAK
— emerson (@gabisaparkir) December 20, 2024
Kesimpulannya ada di akhir kalimat
Ketinggalan 3 gol, tapi mau bounce back sampe last minute walaupun kalah 4-3 mean something.
— Ian (@D_iaaan) December 20, 2024
Cuma kurang beruntung, harusnya injury timenya 2 hari alias Emyu tolol.
Error melulu bisanya
Individual error pemain emyu gak pernah hilang https://t.co/02XWpxpdvz
— Mobil Adalah (@carisahmad) December 20, 2024
Sebuah pepatah
terlambat untuk melihat dinosaurus, terlalu cepat untuk melihat mobil terbang.
— Kowalski (@m_iqbalhrs) December 19, 2024
namun aku berada di waktu yang tepat untuk melihat king emyu selalu tumbang.
cc : @dandyekaaa @Rhmdiaaa https://t.co/XJNz5e4NPG
Mood fans MU hari ini
Kayaknya gua bakalan uring uringan seharian gara2 emyu kalah
— aa (@cuankiheula) December 20, 2024
Sebuah pelajaran
Emyu mengajarkan,walau kita kalah dalam berjuang mati matian,kita harus sabar dan tabah,mungkin rejeki kita bukan disitu.
— Marcelldwrb (@Cellsekalilagi) December 20, 2024
Sumber: X
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Amorim Bicara Tentang Masa Depan Marcus Rashford di Manchester United
Liga Inggris 20 Desember 2024, 10:53
-
Manchester United Dihajar Tottenham, Ruben Amorim Tak Menyesal Coret Marcus Rashford
Liga Inggris 20 Desember 2024, 10:37
-
Ruben Amorim: Manchester United Main Lebih Baik, Tottenham Sukses Manfaatkan Peluang
Liga Inggris 20 Desember 2024, 10:04
-
Amorim Buka Suara soal Kondisi Cedera Lindelof
Liga Inggris 20 Desember 2024, 09:40
LATEST UPDATE
-
Diskon Tiket Pesawat untuk Natal dan Tahun Baru, Penerbangan Dimulai 22 Desember 2025
News 17 November 2025, 14:35
-
Nestapa Pecco Bagnaia, Akui 2025 Musim Terburuknya di MotoGP: Tapi Saya Nggak Boleh Marah!
Otomotif 17 November 2025, 14:31
-
Italia Dibantai Norwegia di San Siro, Ini Pengakuan Pahit Locatelli
Piala Dunia 17 November 2025, 13:23
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Apakah Portugal Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo? Ini Jawaban Roberto Martinez
Piala Dunia 17 November 2025, 12:12
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Otomotif 17 November 2025, 11:47

-
Akhirnya! Lisandro Martinez Bakal Comeback di MU Pekan Ini?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR