Manajer Louis Van Gaal-lah yang lebih sering dikecam oleh para jurnalis, seiring besarnya tekanan yang dirasakan sang meneer. Namun Rooney mengatakan bahwa para pemain juga harusnya mendapat perlakuan serupa.
"Kami punya tim yang amat bagus. Saat ini kami merasa frustrasi karena kami tampil di bawah standar," tutur Rooney pada Express.
"Dan sebenarnya, manajer sudah mendapat lebih banyak tekanan atas penampilan kami. Semuanya tergantung kami, kami para pemain dan kami harus tampil lebih bagus. Musim ini kami tidak melakukan itu. Dalam hal apa yang harusnya kami dapat, kami tidak mengalaminya dan justru manajer yang mendapat getahnya."
"Namun kami akan terus masuk ke lapangan. Kami akan coba membuat peluang dan meraih kemenangan, sesuatu yang tidak terlalu sering kami lakukan musim ini." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Tegaskan MU Akan Berjuang Sebaik Mungkin di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 16 Februari 2016, 22:28
-
Fellaini Sebut Midtjylland Tak Akan Mudah Dikalahkan
Liga Eropa UEFA 16 Februari 2016, 21:46
-
Shearer Puji Tampilan Bortwick Kontra Sunderland
Liga Inggris 16 Februari 2016, 19:05
-
Arsenal Mundur, Peluang MU Gaet Aubameyang Kian Besar
Liga Inggris 16 Februari 2016, 14:24
-
Riyad Mahrez Sukses Pikat Manchester United
Liga Inggris 16 Februari 2016, 13:48
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR