Rumor bahwa Arsenal akan mendatangkan Karim Benzema, Edinson Cavani hingga Pierre-Emerick Aubameyang justru membuat Giroud terlecut untuk memberikan bukti bahwa ia layak bermain di Arsenal.
"Hal itu justru membuat saya semakin termotivasi karena ketika jika kita berpikir dalam zona nyaman, mungkin kita tidak akan terus memberikan yang terbaik," buka Giroud kepada Arsenal Magazine.
"Jadi kadang-kadang rumor seperti itu cukup membantu untuk membuktikan bahwa Anda layak berada di tim," sambungnya.
Giroud musim ini memang menjadi mesin gol andalan bagi The Gunners. Hingga pekan ke-26 Premier League, pemain berusia 29 tahun sudah menciptakan 12 gol, paling banyak jika dibandingkan dengan pemain Arsenal lainnya.
"Anda harus memberikan yang terbaik dan itulah yang coba saya lakukan. Saya senang dengan paruh pertama musim ini," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inkonsisten, Liverpool Diprediksi Tumbang di Jerman
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2016, 23:34
-
Kalah Bersaing Dengan Cech, Ospina Ingin Hengkang Dari Arsenal
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:51
-
Granit Xhaka Goda Klub EPL Rekrut Dirinya
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:04
-
Liga Inggris 18 Februari 2016, 21:26

-
Dicampakkan Van Gaal, Hati Welbeck Terluka
Liga Inggris 18 Februari 2016, 20:38
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR