
Bola.net - Langkah Arsenal untuk mendapatkan kembali jasa Martin Odegaard menemui kendala. Rival sekota mereka, Chelsea dilaporkan juga meminati jasa pemain Real Madrid tersebut.
Odegaard kembali menjadi target transfer Arsenal di musim panas ini. Mikel Arteta dilaporkan puas dengan servis sang playmaker yang tampil apik saat dipinjamkan ke London Utara.
Sempat ditolak, ada angin segar berhembus bagi Arsenal terkait transfer Odegaard. Sang playmaker kemungkinan bakal dijual Real Madrid karena Los Blancos dilaporkan sedang butuh uang.
Dilansir Fichajes, Arsenal tidak akan mudah mendapatkan jasa Odegaard. Karena sang playmaker juga jadi incaran Chelsea.
SImak situasi transfer Odegaard di bawah ini.
Butuh Playmaker
Menurut laporan tersebut, Chelsea saat ini sedang butuh playmaker baru.
Ini dikarenakan Hakim Ziyech kemungkinan besar akan cabut di musim panas ini. Sang pemain dilaporkan bakal bergabung dengan AC Milan di musim panas ini.
Itulah mengapa Chelsea butuh playmaker baru dan Thomas Tuchel dilaporkan cukup terkesan dengan aksi sang pemain selama di Arsenal.
Harga Mahal
Kabar buruk bagi Chelsea dan Arsenal, Real Madrid bakal membanderol Odegaard dengan harga yang sangat tinggi.
Sang pemain kabarnya akan dijual di angka 50 juta Euro di musim panas ini. Karena Real Madrid menilai sang playmaker memiliki potensi yang sangat besar.
Chelsea dan Arsenal dilaporkan masih pikir dua kali untuk menebus Odegaard secara langsung di musim panas ini.
Ikut Pra Musim
Odegaard sendiri sejauh ini mengikuti pra musim Real Madrid.
Ia bahkan dimainkan sebagai starter saat menghadapi Rangers di pekan lalu.
(Fichajes)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi Arsenal, Chelsea Juga Kesengsem Martin Odegaard
Liga Inggris 2 Agustus 2021, 23:30
-
Chelsea Lancarkan Operasi Senyap untuk Datangkan Romelu Lukaku
Liga Inggris 2 Agustus 2021, 19:00
-
Tuchel Beri Sinyal untuk Pertahankan Zouma di Chelsea
Liga Inggris 2 Agustus 2021, 18:23
-
Pemain Chelsea Ini Segera Gabung dengan Inter Milan?
Liga Inggris 2 Agustus 2021, 17:01
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR