Tampil cemerlang saat membawa Portugal Menjuarai Euro 2016 membuat banyak klub meminati jasa Joao Mario. Gelandang berusia 23 tahun tersebut dikabarkan tengah intens didekati oleh klub Serie A, Inter Milan yang disebut sudah melayangkan tawaran bagi sang pemain.
Namun niat Inter untuk mendatangkan Joao Mario ini nampaknya akan mendapat perlawanan keras dari Liverpool. Menurut media Portugal A Bola, tim besutan Klopp ini akan segera mengirimkan tawaran bagi Gelandang Timnas Portugal ini dalam waktu dekat.
Sporting Lisbon sendiri dikabarkan enggan untuk melepas Joao Mario pada bursa transfer musim panas ini. Namun jika ada klub yang berani menawarkan £40 Juta untuk jasa sang pemain, maka tim asal Portugal itu akan mempertimbangkan untuk melepas sang pemain pada musim panas ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Pogba, Mourinho Sebut Wenger dan Klopp Bersikap Tak Etis
Liga Inggris 5 Agustus 2016, 23:59
-
Pemanasan Hadapi Liverpool, Barcelona Main Bubble Football
Open Play 5 Agustus 2016, 23:28
-
Musim Panas Ini, Benteke Diizinkan Out Dari Liverpool
Liga Inggris 5 Agustus 2016, 23:05
-
Matip Pulih dan Kemungkinan Bisa Main Lawan Barcelona
Liga Inggris 5 Agustus 2016, 22:45
-
James Milner Putuskan Pensiun dari Timnas Inggris
Piala Dunia 5 Agustus 2016, 22:40
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR