Mario merupakan pemain kunci dalam mengantar Portugal meraih juara Euro 2016 kemarin. Selain itu, ia juga bermain bagus di level tim dengan menyumbangkan tujuh gol dari 45 penampilan musim lalu di semua kompetisi.
Melihat penampilannya tersebut, Jose Mourinho dikatakan tertarik memboyongnya ke MU. Selain itu, Chelsea juga disebut siap menebusnya dengan harga 33 juta pounds. Menurut The Sun, Mario justru akan menuju Inter Milan daripada gabung dengan klub Inggris di atas.
Mario merupakan pemain jebolan akademi Lisbon. Ia mendapatkan debut pada tahun 2011 silam. Sejauh ini, ia mencatatkan 92 penampilan dengan tim utama mengumpulkan 15 gol dan 17 assist. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilirik MU dan Chelsea, Joao Mario Pilih Inter Milan
Liga Inggris 15 Juli 2016, 23:34
-
Benatia Resmi Perkuat Juventus
Liga Italia 15 Juli 2016, 23:15
-
Juventus Masih Inginkan Tevez Kembali ke Turin
Liga Inggris 15 Juli 2016, 23:15
-
Robin Li Selesaikan Pembelian AC Milan
Liga Italia 15 Juli 2016, 22:56
-
Sudah Tak Kenal Pjanic, Strootman Juga Ogah Gabung Juventus
Liga Italia 15 Juli 2016, 22:54
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR