Bola.net - - Winger Chelsea, Willian mengungkapkan salah satu rahasia di balik kesuksesan Chelsea musim ini di bawah arahan Antonio Conte.
Sempat mengawali musim ini dengan beberapa penampilan yang angin-anginan, The Blues sukses menemukan performa terbaiknya bersama Conte sejak mereka berubah sistem menjadi 3-4-3.
Dan dikatakan Willian, selain formasi yang semakin menyatu dengan tim, salah satu rahasia di balik sukses The Blues adalah kedalaman skuat mereka dan juga bagaimana sesi latihan mereka selalu optimal.
"Saya kira ini adalah pekerjaan yang sudah kami lakukan setiap hari, di sesi latihan kami," ujarnya.
"Kami semua tahu betapa sulitnya ini untuk memulai kejuaraan, kemudian kami mencocokkannya, kami mendapatkan urutan kemenangan yang sangat baik. Dan Conte telah melakukan pekerjaan yang besar juga," tambahnya.
"Juga catat bahwa hari ini tim Chelsea bukan hanya 11 starter, tapi 14, 15 pemain berjuang untuk mendapatkan posisi dan saat Conte menggerakkan tim, ini terus memberi hasil. Saya pikir itu penting," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adik Hazard Siap Bersaing Lagi dengan Kakaknya di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:59
-
Didier Drogba Jadi Contoh Sempurna Bagi Diego Costa
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:49
-
Seaman Sebut Courtois Lebih Baik Dari De Gea
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:10
-
Rooney Optimis MU Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:38
-
Liverpool Diklaim Masih Tak Punya Sosok Pemimpin Yang Mumpuni
Liga Inggris 9 Februari 2017, 18:57
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR