Menurut bek asal Argentina tersebut, The Reds memiliki daya serang yang luar biasa di lini depan. Oleh karena itu The Citizens musti berhati-hati, terutama dengan kehadiran dua ujung tombak Luis Suarez dan Daniel Sturridge.
"Liverpool sudah mencetak banyak gol - kami tahun mereka memiliki pemain hebat di lini depan seperti Suarez, Sterling, dan Sturridge. Mereka saat ini ada di momen yang amat bagus," tutur Zabaleta menurut laporan talkSPORT.
"Saya pikir kami harus bekerja keras untuk tidak kebobolan. Namun sudah membuktikan solidnya pertahanan kami di beberapa pekan belakangan. Kami tahu Anfield adalah tempat yang sulit untuk mendapat poin. Atmosfer di sana fantastis. Ini akan menjadi laga yang hebat," pungkasnya.
City bakal menipiskan jarak menjadi satu poin dengan Liverpool andai mampu menang akhir pekan ini dan masih mengantongi dua laga tunda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Tegaskan Liverpool Tak Tertekan Jelang Lawan City
Liga Inggris 11 April 2014, 22:18
-
Pellegrini: Laga City vs Liverpool Tidak Menentukan Juara
Liga Inggris 11 April 2014, 22:17
-
Pellegrini: Aguero Siap Hadapi Liverpool
Liga Inggris 11 April 2014, 21:34
-
Yaya Toure: Laga di Anfield Akan Tentukan Juara Premier League
Liga Inggris 11 April 2014, 20:51
-
Suarez: Liverpool Punya Kesempatan Besar Juara
Liga Inggris 11 April 2014, 17:00
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR