Usai berkontribusi besar memenangkan Derby London Utara pada akhir pekan lalu, mantan pemain Malaga itu sukses mengantarkan Arsenal lolos ke fase knock-out Liga Champions saat mengalahkan Montpellier dengan skor 2-0 pada dini hari tadi (22/11).
The Professor, Arsene Wenger dinilai berperan besar dalam membantu proses adaptasi Cazorla di London. Pemain Internasional Spanyol itu berniat membalasnya dengan memberikan seluruh kemampuan yang dia miliki guna membantu Arsenal meraih banyak gelar di musim ini.
"Saya menyukai tantangan, bermain di liga lain dan mencoba banyak hal baru. Di awal kedatangan, saya cukup kesulitan dalam beradaptasi, karena kualitas di Liga Inggris cukup mengejutkan dan sangat kompetitif." tutur Cazorla di situs resmi Arsenal.
"Namun, secara perlahan, semua kesulitan yang saya alami mulai pudar. Ini berkat pelatih, dia memotivasi saya untuk terus berkembang. Saya akan memberikan semua kemampuan demi membantu Arsenal meraih gelar di musim ini." imbuhnya.[initial]
Liga Champions - 'Wilshere Pemain Kunci di Arsenal' (afc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santi Cazorla Mulai Betah di Arsenal
Liga Inggris 22 November 2012, 13:00
-
El Shaarawy: Milan Susah Payah Untuk Menang
Liga Champions 22 November 2012, 06:47
-
Review: Runner-up Grup C, Milan ke 16 Besar
Liga Champions 22 November 2012, 05:41
-
Liga Inggris 19 November 2012, 14:07

-
Isco Bangga Menangkan LFP Awards
Liga Spanyol 14 November 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR