Scholes mendasarkan pendapatnya pada tiga pertandingan terakhir United, yang tak satupun berakhir dengan kemenangan. Usai kalah dari Swansea dan ditahan imbang Sunderland, klub belum lama ini secara memalukan kalah 0-4 dari MK Dons di Capital One Cup.
"Saya paham Van Gaal ingin membuat banyak perubahan dengan cepat, namun masalahnya para pemain nampak belum bisa nyaman beradaptasi dengan sistem 3-5-2," tutur Scholes menurut laporan The Daily Mail.
"Tidak pernah mudah ketika anda mencoba untuk membuat perubahan taktik dalam waktu singkat, ketika anda memiliki pemain yang sudah dilatih untuk bermain dengan sistem empat bek selama bertahun-tahun. Namun saya pikir Van Gaal tidak sepenuhnya salah, para pemain harus terus percaya dengan metode manajer," pungkasnya.
United akan menghadapi Burnley di Turf Moor akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lineker: Rooney Bisa Pimpin Inggris Menuju Kesuksesan
Piala Dunia 28 Agustus 2014, 22:41
-
Di Maria Penerus Tradisi Nomor 7 Manchester United
Liga Inggris 28 Agustus 2014, 22:04
-
Van Gaal: Angel Di Maria Tak Akan Beri Keajaiban
Liga Inggris 28 Agustus 2014, 22:03
-
Romansa Manchester United dan Pemain Asal Argentina
Editorial 28 Agustus 2014, 17:55
-
Robben: Van Gaal Butuh Waktu di Manchester United
Liga Inggris 28 Agustus 2014, 17:46
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR