Bola.net - - Romelu Lukaku akan bisa bermain tajam lagi begitu Paul Pogba kembali membela Manchester United, menurut Paul Scholes.
Pemain Belgia mencetak banyak gol sejak ia direkrut oleh United dari Everton di musim panas, di mana ia sukses 11 kali menjebol jala lawan dalam 10 penampilan perdana.
Namun demikian, Lukaku kini sudah melewati enam pertandingan tanpa mencetak gol, dan kembali gagal ketika timnya bertemu Benfica di Liga Champions.
Scholes percaya pemain 24 tahun dipaksa terlalu banyak bekerja keras sendirian dan hal tersebut hanya bisa berubah begitu Pogba pulih dari cedera hamstring.
Paul Pogba
"Saya kira Pogba bisa membuat perbedaan dan menjadi lebih positif," tutur Scholes di BT Sports.
"Lukaku harus banyak bekerja keras sendirian, namun Pogba akan membuat perbedaan. Mereka kehilangan sosok pemain yang bisa menyatukan tim."
United akan bermain melawan Chelsea di pertandingan lanjutan Premier League di Stamford Bridge akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pastikan Tidak Terganggu Kasus Sidang Pajak
Liga Inggris 2 November 2017, 23:34
-
Timnas Prancis Kembali Panggil Anthony Martial
Piala Dunia 2 November 2017, 22:04
-
Mourinho Terlalu Banyak Mengoceh, Keane: Diam dan Kerjakan Tugasmu!
Liga Inggris 2 November 2017, 17:56
-
Bos Belgia: Fellaini Pantas Terima Ballon d'Or
Liga Inggris 2 November 2017, 15:10
-
Courtois: Chelsea Wajib Menang Lawan United
Liga Inggris 2 November 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR