Seperti diketahui, Giggs yang kini menjadi asisten pelatih Louis van Gaal sempat menjadi manajer interim dalam empat laga terakhir Setan Merah musim lalu. Penunjukan tersebut menyusul pemecatan David Moyes yang gagal mengangkat performa United.
Dan menurut Scholes yang musim lalu menjadi asisten Giggs tersebut, dirinya menilai bahwa mantan rekannya itu memiliki kemampuan sebagai pelatih hebat di masa mendatang.
"Giggs hebat dan saya yakin dia tengah dipersiapkan untuk menjadi pelatih dalam beberapa tahun ke depan," ujarnya.
"Kami ingin memenangkan empat laga (musim lalu) dan mungkin Giggs akan memiliki kesempatan yang lebih baik sebagai pelatih full time. Sungguh luar biasa bekerja sama dengannya dan berada di sana bersama Phil Neville dan Nicky Butt," tandasnya. (tdm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Tugas Van Gaal Sekarang Lebih Mudah
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 23:25
-
Winterburn: Vermaelen Akan Gabung Man United
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 21:52
-
Inler Siap Bertarung Dengan Fellaini di Lini Tengah Napoli
Liga Italia 8 Agustus 2014, 21:32
-
Allegri: Kami Ingin Vidal Bertahan di Juventus
Liga Italia 8 Agustus 2014, 20:46
-
Evra Ingin Bawa Juve Menangkan Scudetto Keempat
Liga Italia 8 Agustus 2014, 20:10
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR