Benteke datang ke Liverpool setelah ditebus seharga 32,5 juta poundsterling. Namun banyak orang yang menilai Benteke akan menjadi pembelian gagal seperti yang dialami Andy Carroll. Namun tidak demikian menurut juru taktik The Reds.
"Bagi saya, ia akan membuktikan menjadi keuntungan untuk klub. Saya yakin itu." ucap Rodgers pada Daily Star.
"Saya telah membaca dan melihat segala sesuatu tentang permainannya dan saya begitu kagum. Saya sudah mengawasinya secara dekat sejak tiga tahun."
"Berdiri di pinggir lapangan dan melihat pemain ini, bukan hanya power dan kekuatannya, tapi juga kemampuannya. Salah satu gol yang saya ingat ketika ia mencetak gol melawan kami di Anfield. Dia berlari dari tengah lapang." tutur Rodgers. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sebelum Dibeli, Rodgers Sudah Pantau Benteke Tiga Tahun
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 23:32
-
Emre Can Desak Rodgers Ubah Perannya di Liverpool
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 14:20
-
Liverpool Ingin Amankan Jasa Negredo
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 11:00
-
Rodgers: Benteke Akan Jadi Aset Berharga Bagi Liverpool
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 05:24
-
Tinggalkan Liverpool, Lambert Resmi Gabung West Brom
Liga Inggris 31 Juli 2015, 23:58
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR