
Bola.net - Legenda Manchester City Sergio Aguero menyatakan dukungannya kepada Viktor Gyokeres untuk bergabung dengan Ruben Amorim di Manchester United.
Striker asal Swedia itu tampil gemilang di bawah asuhan Amorim di Sporting CP. Ia bahkan disebut-sebut sebagai rival Erling Haaland dalam urusan mencetak gol di Eropa.
Gyokeres, yang kini berusia 26 tahun, mencatatkan 23 gol dan empat assist dalam 18 pertandingan di semua kompetisi musim ini. Penampilannya menarik perhatian banyak klub besar Eropa.
Gyokeres direkrut Amorim dari Coventry City pada Juli 2023 dan langsung menjadi mesin gol Sporting. Kini, banyak pihak meyakini bahwa sang striker akan menyusul Amorim ke Old Trafford.
Gyokeres Reuni dengan Amorim

Dalam wawancara dengan Stake, Aguero mengomentari kemungkinan Gyokeres bersatu kembali dengan Amorim di Manchester United.
"Saya memang belum terlalu banyak melihat Viktor Gyokeres bermain, tapi saya tahu dia adalah striker dengan catatan luar biasa," ujar Aguero.
"Tim-tim besar selalu mencari pemain seperti itu, terutama jika mereka membutuhkan seorang pencetak gol. Jika Gyokeres memiliki hubungan yang baik dengan Ruben Amorim, itu membuat kepindahannya ke Manchester United semakin mungkin. Kita lihat saja nanti."
Sumber: Sportskeeda
Jadwal Pertandingan Manchester United Berikutnya

Pertandingan: Ipswich Town vs Manchester United
Kompetisi: Premier League
Venue: Portman Road
Hari: Minggu, 24 November 2024
Jam: 23.30 WIB
Live streaming: Vidio
Klasemen Premier League 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergio Aguero Dukung Viktor Gyokeres Bersatu Kembali dengan Ruben Amorim di MU
Liga Inggris 23 November 2024, 17:31
-
Latih MU, Ruben Amorim Dapat Pesan dari Jose Mourinho
Liga Inggris 23 November 2024, 17:01
-
Manchester United Kepincut Lautaro Martinez, Mungkin Ada Pertukaran Pemain
Liga Italia 23 November 2024, 13:45
-
Keyakinan Kuat untuk Ruben Amorim Berjaya di Manchester United
Liga Inggris 23 November 2024, 11:45
-
Konferensi Pers Perdana Ruben Amorim yang Berkesan, Kayaknya Ini Pelatih Penyelamat MU!
Liga Inggris 23 November 2024, 09:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR