Winger berusia 23 tahun saat ini berstatus milik . Sebelumnya, ia disebut masuk dalam daftar incaran Arsenal. The Gunners mengincarnya karena tahu Moura tengah gundah lantaran tak bisa menjadi starter secara reguler di klub asuhan Laurent Blanc tersebut.
Menurut The Sun, Setan Merah tak mau kalah dengan Arsenal. Mereka dilaporkan akan berupaya untuk mendatangkan Moura ke Old Trafford. United diyakini akan berusaha memboyongnya pada bulan Januari mendatang.
United mengincar Moura lantaran Louis Van Gaal sendiri sebelumnya menyatakan bahwa timnya masih butuh tambahan amunisi di sektor winger. Ia ingin memiliki seorang pemain sayap yang gesit dan juga kreatif.
Ditarik lebih ke belakang lagi, United sebenarnya sudah lama mengincar Moura. Bahkan pada tahun 2012 lalu mereka berupaya membujuknya agar mau pindah ke Old Trafford. Namun kala itu Sir Alex Ferguson memutuskan untuk menghentikan perburuan terhadapnya karena harganya dianggap terlalu mahal. Moura sendiri akhirnya pindah ke PSG pada musim berikutnya. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Arsenal Berburu Bintang Belia Charlton
- Braida: Barca Tak Butuh Federico Bernardeschi
- Liverpool Sodorkan 20 Juta untuk Giuseppe Rossi?
- Ditanya Soal Lewandowski, Begini Respon Rafa Benitez
- Barcelona Inginkan Jonathan Soriano
- Pato Ditawarkan Gabung Barcelona
- Lewandowski Jadi Buruan Utama Madrid
- Agen Sebut Arsenal Sulit Datangkan Brozovic
- Agen Klaim Morata Pulang ke Madrid, Pogba Milik Barca
- Diego Costa Akan Dipinjam Galatasaray?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen di Italia, Lavezzi ke Inter Atau Juve?
Liga Eropa Lain 8 Desember 2015, 18:24
-
Chelsea Akan Gaji Ibrahimovic 4,4 Miliar Rupiah per Pekan
Liga Inggris 8 Desember 2015, 15:26
-
Crespo: Ibrahimovic Harus Saingi Alien Seperti Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 8 Desember 2015, 12:14
-
Ancelotti: PSG Tak Punya Tradisi Seperti Milan Atau Madrid
Liga Champions 8 Desember 2015, 07:26
-
Blanc Harap Kekalahan di Madrid Tak Hantui PSG
Liga Champions 8 Desember 2015, 06:46
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR