Pemain Brasil akan menutup masa peminjamannya ke Sao Paulo di bulan Desember dan memutuskan tak terus bertahan di sana, meski telah membuat 26 gol di tahun 2015.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, sosok berusia 26 tahun tidak punya masalah untuk kembali ke klub asalnya, Corinthians. Namun demikian, eks AC Milan diklaim tertarik untuk kembali mencoba peruntungannya di Eropa, seiring dengan ketertarikan yang muncul dari Liverpool, Tottenham, dan Barcelona.
Pato sendiri bisa diklaim bisa bergabung dengan Barcelona secara gratis dan tanpa kewajiban untuk membeli sang pemain secara permanen di akhir musim.
Hal tersebut membuat striker Brasil menjadi opsi yang lebih menarik ketimbang Nolito, yang bakal memaksa klub mengeluarkan dana 18 juta euro untuk menebus buy-out clause-nya di Celta Vigo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Inginkan Jonathan Soriano
Liga Spanyol 7 Desember 2015, 15:08 -
Pato Ditawarkan Gabung Barcelona
Liga Spanyol 7 Desember 2015, 14:53 -
Agen Klaim Morata Pulang ke Madrid, Pogba Milik Barca
Liga Spanyol 7 Desember 2015, 13:55 -
Barcelona Minati Jasa Marcos Alonso di Fiorentina
Liga Spanyol 7 Desember 2015, 12:14 -
Valencia Sukses Tahan Barca Bukan Gara-gara Gary Neville
Liga Spanyol 7 Desember 2015, 11:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR