Bola.net - - Luke Shaw mengaku amat bersyukur terus mendapatkan dukungan moral yang berharga dari para suporter Manchester United selama melalui masa-masa sulit di Old Trafford.
Bek sayap asal Inggris belakangan ini kembali dipercaya bermain reguler di tim utama oleh manajer Jose Mourinho, usai sebelumnya sempat absen lama karena mengalami cedera patah tulang kaki.
Shaw pun menyatakan bahwa ia banyak menerima pesan positif di media sosial dari para suporter dan hal tersebut sangat membantunya untuk segera bangkit dari keterpurukan.
Luke Shaw
"Luar biasa. Fans selalu baik pada saya," tuturnya di United Review.
"Senang sekali melihat pesan yang saya dapat di Twitter dan Instagram. Saya selalu menyisihkan waktu untuk membacanya dan anda mungkin juga akan membaca pesan yang aneh atau buruk (tertawa), namun dukungan yang saya terima luar biasa."
"Saya benar-benar menyukai fans kami. Semua pesan mereka terus saya ingat. Saya ingin membalas mereka, semoga dengan bermain di banyak laga dan membantu tim memenangkan banyak poin dan trofi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Sanchez Akan Gabung United, Selamat!
Liga Inggris 19 Januari 2018, 23:06
-
Jika Pemain Ini Datang, MU Akan Tolak Kepulangan Ronaldo
Liga Inggris 19 Januari 2018, 21:37
-
Soal VAR, Smalling Beri Dukungan Tapi Dengan Catatan
Liga Inggris 19 Januari 2018, 20:03
-
MU Sudah Petik Pelajaran Lawan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2018, 19:37
-
Smalling Penasaran Lihat Cara City Bangkit dari Kekalahan
Liga Inggris 19 Januari 2018, 19:08
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR