Shearer meminta manajer interim Gareth Southgate untuk mencoret kapten Inggris dan United dan meminta Delle Alli bermain di belakang Marcus Rashford sebagai ujung tombak di lini depan.
"Rashford adalah pemain yang masih muda dan punya kecepatan. Namun siapa yang akan bermain di belakangnya? Jelas bukan Wayne Rooney," tutur Shearer di The Sun.
"Ia tidak turun sebagai starter di tiga pertandingan terakhir di klub dan sepertinya tidak akan kembali masuk tim inti Manchester United. Itulah mengapa saya bilang akan lebih bagus untuknya jika pensiun dari timnas pasca Euro. Ia tidak bisa lagi bermain untuk klub dan timnas. Sekarang, ia bahkan tak bisa melakukannya di klub. Ia harus fokus untuk memperpanjang durasi karirnya."
"Saya akan menempatkan Dele Alli di belakang Rashford. Ia mencetak gol bagus kemarin dan merupakan pemain yang bisa jadi masa depan tim." [initial]
Baca Juga:
- Conte: Formasi Tiga Bek Diturunkan Tergantung Lawan
- Guardiola Sesali Beberapa Keputusan di Laga Tottenham
- Courtois: Chelsea Harus Belajar dari Kekalahan di Big Match
- Courtois: Chelsea Masih Calon Juara Premier League
- Costa Dukung Fabregas Balikkan Keadaan di Chelsea
- Bellerin Tertarik Gabung Manchester City
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Tak Akur, Villas-Boas Banyak Belajar dari Mourinho
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 23:46
-
Rooney Lelah Terus Ditanya Soal Posisi Terbaiknya
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 23:11
-
Rooney Puji Antusiasme Sam Allardyce
Piala Dunia 4 Oktober 2016, 22:51
-
Legenda Arsenal: Pogba Adalah Jebakan
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 22:35
-
Rooney Yakin Rashford Akan Tampil Apik Bersama Inggris
Piala Dunia 4 Oktober 2016, 21:24
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR