Pasukan Louis van Gaal baru saja meraih kemenangan penting dengan skor 2-1 saat berkunjung ke markas The Reds yang merupakan pesaing berat United untuk memperebutkan posisi empat besar. Dengan hasil ini United unggul lima angka dari Liverpool di klasemen sementara Premier League.
Shearer menganggap kemenangan di Anfield tersebut semakin memuluskan jalan United untuk menuju kompetisi elit Eropa setelah satu musim tak berlaga di sana.
"Ini kemenangan besar buat United melawan salah satu rival untuk memperebutkan posisi empat besar," ujar Shearer kepada BBC.
"United harus kembali ke Liga Champions, cuma itu saja. Saya pikir mereka bisa melakukannya dan itu bukan hanya karena performa mereka belakangan ini."
Kekalahan dari United ini tentu saja membuat perjalanan pasukan Brendan Rodgers menuju posisi empat besar sedikit tersendat. Namun Shearer tak yakin jika Liverpool bisa menggeser salah satu tim yang berada di atasnya pada akhir musim.
"Liverpool tertinggal terlalu jauh dan bukan kekalahan ini yang membuat mereka harus membayarnya. Performa mereka belakangan ini memang bagus tapi hasil di awal musim tidak cukup bagus dan saya pikir mereka tidak berhasil masuk empat besar."
Baca Juga:
- Carrick: Selalu Spesial Kalahkan Liverpool
- Rodgers Masih Yakin Liverpool Bisa Finish di Empat Besar
- Awesome! Ekspresi Falcao Saat Juan Mata Cetak Gol Akrobatik
- Performa Kian Mantap, Neville Angkat Jempol Untuk MU
- Mata: Gol ke Gawang Liverpool Salah Satu Yang Terbaik
- Dijegal MU, Mignolet Yakin Liverpool Bisa Terus Menang Lagi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Grobbelaar Sebut Gerrard Sudah Tak Fokus di Liverpool
Liga Inggris 23 Maret 2015, 23:33
-
Video: Aksi Gerrard Injak Herrera Dikreasikan Ulang Dalam Format Lego
Open Play 23 Maret 2015, 22:09
-
Shearer: MU Masuk Liga Champions, Liverpool Tidak
Liga Inggris 23 Maret 2015, 22:02
-
Setelah Bawa MU Menang, Juan Mata Kecewa
Liga Inggris 23 Maret 2015, 21:59
-
Carrick: Selalu Spesial Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 23 Maret 2015, 21:10
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR